Cara Menghilangkan Koreksi Otomatis di Hp Vivo
Cara Menghilangkan Kamus di Keyboard Vivo - Pengaturan koreksi otomatis pada keyboard Vivo mungkin mengganggu pengetikan Anda dalam mengirim pesan teks. Anda ingin menggunakan bahasa Indonesia dan pada umumnya mengkoreksi dalam bahasa Inggris yang tentunya akan menimbulkan masalah pada saat pesan teks tersebut terkirim.
Anda menulis sesuatu tetapi berubah menjadi arti bahasa Inggris. Sehingga dapat membuat momen memalukan bagi pengguna karena kamus di keyboard Hp Vivo Anda. Anda bisa mencoba tutorial yang kami tulis ini untuk menghilangkan kamus di Keyobard Vivo dengan menonaktifkan koreksi otomatis.
Jadi tanpa membuang waktu, berikut ini cara menghilangkan kamus di keyboard Vivo
- Pertama buka pengaturan.
- Kemudian klik 'Bahasa dan Masukan'
- Sekarang pergi ke Keyboard For Vivo
- Kemudian pilih 'Settings'
- Setelah itu masuk ke 'Setelan Lanjutan'
- Dari sini Anda akan melihat opsi Koreksi Teks Sekarang Dimulai.
- Pilih Opsi Koreksi Otomatis.
- Dari sini Anda bisa menghilangkan kamus di keyboard Vivo dengan mematikan koreksi otomatis berupa empat opsi, yaitu Mati, Modest, Agresif dan sangat Agresif.
- Anda dapat memilih sesuai kenyamanan Anda.
Itulah pembahasan dari kami tentang bagaimana cara menghilangkan kamus di keyboard Vivo dengan mengikuti langkah-langkah yang kami sebutkan di atas. Semoga tutorial yang singkat ini bisa bermanfaat dan menambah pengalaman Anda dalam menggunakan Hp Vivo.